Menu

Pakar Komentari Satu Tahun Pemerintah Prabowo: Masih Sibuk Keluar dari Bayang Jokowi 

Zuratul 19 Oct 2025, 17:16
Pakar Komentari Satu Tahun Pemerintah Prabowo: Masih Sibuk Keluar dari Bayang Jokowi. (X/Foto)
Pakar Komentari Satu Tahun Pemerintah Prabowo: Masih Sibuk Keluar dari Bayang Jokowi. (X/Foto)

"Tapi yang jelas bahwa, seperti hanya semua perombakan kabinet yang dilakukan sejak Gus Dur sampai hari ini ini, tidak satu pun itu bisa meningkatkan kinerja pemerintah," ungkap dia.

Cara kedua adalah politisasi TNI dan Polri yang memiliki konsekuensi jauh lebih serius dari apa yang sudah dilakukan Jokowi sebelumnya. Bahkan, gejala pelibatan aparat keamanan tersebut semakin memburuk.

Hal itu ditandai dari prajurit TNI yang dilibatkan dalam pengelolaan ketahanan pangan dan personel kepolisian yang represif menangani demonstrasi dengan kekerasan.

Apalagi ruang kebebasan sipil saat ini semakin menyempit.

"Sesuatu yang dipertahankan oleh Prabowo dari pemerintahan Jokowi adalah bahwa Prabowo menetapkan masyarakat sipil sebagai lawan yang paling menakutkan," kata Arif.

(***)

Sambungan berita:  
Halaman: 123Lihat Semua