Menu

Jokowi Buka Suara soal Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat 

Zuratul 28 Oct 2025, 15:03
Jokowi Buka Suara soal Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat 
Jokowi Buka Suara soal Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat 

Tak hanya itu, jangka waktu pinjaman, suku bunga, serta aspek yang berkaitan dengan mata uang, juga akan dibahas.

Dony pun memastikan beberapa opsi untuk menyelesaikan masalah utang Whoosh sedang dikaji lebih lanjut.

Opsi yang terpilih nanti dipastikan Dony merupakan keputusan tepat yang paling menguntungkan bagi kereta cepat.

"Dalam kajian itu ada beberapa opsi, masing-masing tentu ada plus minusnya. Nah, semua alternatif ini nanti akan kita sajikan dan mana yang terbaik," ujarnya.

Ia pun menegaskan masyarakat tak perlu khawatir soal Whoosh.

Sebab, kata dia, Whoosh akan membawa banyak manfaat, terutama di bidang transportasi, bagi masyarakat.

Halaman: 567Lihat Semua