Tradisi Damkar, Ratusan P3K PW Bengkalis Disemprot Air dan 3 Bulan Masih Evaluasi kinerja
Tradisi Damkar, Ratusan P3K PW Bengkalis Disemprot Air dan 3 Bulan Masih Evaluasi kinerja
"Dan ingat bagi kawan kawan yang sudah menerima SK tadi, itu tetap akan di evaluasi selama 3 bulan mulai hari ini, mereka akan di evaluasi kinerjanya, baik dari disiplin, integritas, profesional dan lain sebagainya,"tegasnya.
"Karena ini Damkar yang bersipat urgent yang tidak bisa di prediksi, kepada rekan rekan P3K PW bidang pemadam kebakaran agar semuanya tidak meninggalkan posnya masing masing baik itu UPT,"pungkasnya.