Menu

Mengenal Risiko Hukum dan Kewarganegaraan Ketika WNI Gabung Militer Asing

Azhar 24 Jan 2026, 19:42
Kezia Syita berseragam Amerika Serikat. Sumber: Internet
Kezia Syita berseragam Amerika Serikat. Sumber: Internet

Bicara soal motif khususnya klaim soal sulitnya masuk TNI karena biaya yang mencapai ratusan juta rupiah dan persoalan kesejahteraan, dia  menilai hal ini perlu menjadi bahan evaluasi bersama.

"Jika memang ada persepsi atau pengalaman di masyarakat yang menyebutkan adanya biaya mahal atau kesejahteraan yang dinilai kurang, ini harus kita jadikan refleksi bersama untuk terus memperbaiki sistem," sebutnya.

Halaman: 12Lihat Semua