Menu

3 Zodiak Ini Dikenal Mudah Cemas dan Khawatir Berlebihan

Riko 25 Sep 2019, 11:04
Ilustrasi
Ilustrasi

RIAU24.COM -  Ada orang-orang yang merasa cemas dan khawatir secukupnya saja. Tapi ada pula yang seringkali merasa cemas dan khawatir secara berlebihan. Melansir dari laman yourtango.com, ada beberapa zodiak yang dikenal sangat mudah merasa cemas dan khawatir berlebihan.

Capricorn

Mereka yang berzodiak capricorn juga mudah sekali dilanda cemas serta khawatir. Pemilik zodiak ini juga rentan dilanda pikiran negatif mengenai apapun yang belum ia kerjakan.

Cancer

Mereka yang berzodiak cancer memiliki perasaan yang sensitif. Karena perasaannya inilah cancer sering merasa cemas dan khawatir berlebihan. Segala sesuatu bisa dipikirkan secara berlebih oleh cancer.

Virgo

Halaman: 12Lihat Semua