Menu

Awas, Begadang di Tanggal Merah 2020 Bisa Bikin Mata Panda, Ini Cara Mengatasinya

Ryan Edi Saputra 6 May 2020, 23:09
Ilustrasi
Ilustrasi
  • Tidur yang cukup
  • Pada kondisi kantung mata yang membengkak, ketika tidur, gunakan lebih banyak bantal untuk mengangkat posisi kepala. Tindakan ini dapat membantu mengurangi penumpukan cairan di bawah mata.
  • Hindari paparan sinar matahari berlebih. Pakailah tabir surya dan kacamata ketika terpapar sinar matahari. Hal ini membantu mencegah kulit di sekitar mata menjadi keriput. Kelebihan lainnya adalah mencegah terjadinya kanker kulit.
  • Ketika Anda memiliki alergi yang menyebabkan munculnya mata panda, mengonsumsi obat antihistamin dapat mengontrol alergi yang Anda alami, dan juga mengurangi lingkar hitam pada mata.
  • Riasan wajah. Cara ini merupakan cara yang sering dilakukan oleh wanita. Anda dapat menggunakan krim mata atau concealer untuk menutupi terbentuknya lingkar hitam pada mata.
  • Halaman: 12Lihat Semua