Menu

Miris, Karya Anak Bangsa Lagi-Lagi Ditolak Negara : Mobil Listrik ‘selo’ Tidak lolos Uji Emisi

Fitrianto 18 Oct 2021, 11:52
KoinWorks
KoinWorks

Namun impian itu seketika terkubur ketika Selo dinyatakan tidak lulus Uji Emisi dan tidak layak produksi. Ironisnya lagi, usai ditolak dinegri sendiri, kabarnya Selo justru dilirik oleh Malaysia dan berencana akan mengambil alih produksi mobil listrik tersebut.

Fakta mengenai karya anak bangsa yang telah ditolak oleh negara sendiri ini dibagikan melalui akun sosial media Instagram milik @seputar.netizen (17/10/2021). Dan setidaknya postingan tersebut telah mendapatkan sebanyak kurang lebih 3 Ribu tanda suka.

@dwimifta.28 :” Kenapa ditolak gitu aja, sehrusnya klo emng msih ada kekurangn ya tinggal dikembangkan lagi aja. Jangan langsung ditolak, tidak mengapresiasi karya anak bangsa banget “

@sonyharmujiaprianto :” Lhah kalo di produksi nanti gimana nasib bahan bakar minyak? :V mungkin itu yg dipikrkan wkwkwkwk “

@sandblastingsupply :” Mobil Listrik tidak lolos uji emisi. POLITIK “

@hendhyhamja :” beginilah nasib indonesia yang tidak mau maju “

Halaman: 123Lihat Semua