Menu

Beberapa Penemu Harta Karun Ini Bisa Bikin Kamu Iri Kalau Tau Apa yang Mereka Temukan

Rizka 26 Oct 2021, 09:12
google
google

Penemuan tersebut berhasil dilakukannya hanya dengan bermodalkan sebuah detektor logam. Setelah ditelisik, koin yang ditemukannya tersebut berusia 2.000 tahun dan berasal dari zaman romawi.

Mike Smale sendiri mengaku kaget saat menemukan satu koin murni tersebut. Sesaat setelah detektor logamnya berbunyi, ia segera menggali tanah pertanian tersebut dan menemukan sekitar 600 buah koin kuno langka.

2. Derek McLennan

Derek merupakan pria yang paling beruntung, karena berhasil menemukan harta peninggalan viking yang bernilai 2jt poundsterling atau setara Rp 34 miliar.

Pria asal Skotlandia ini mengandalkan alat pendeteksi logam untuk memburu harta karun. Harta karun Viking pertama kali didapat saat menemukan tanda-tanda metal di daerah Dumfries dan Galloway. Setelah melakukan penggalian, Scot menemukan 100 item harta peninggalan viking.

Harta karun hasil temuan Derek kini dipajang di National Museums Scotland (NMS). Pihak museum mengatakan, penemuan barang-barang peninggalan viking tersebut menjadi satu momen penting dalam arkeologi Inggris.

Sambungan berita: 3. Nick Mead
Halaman: 123Lihat Semua