Menu

Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan yang Nunggak Lebih 3 Bulan

Azhar 19 Sep 2023, 14:00
Ilustrasi cara bayar iuran BPJS Kesehatan. Sumber: merdeka.com
Ilustrasi cara bayar iuran BPJS Kesehatan. Sumber: merdeka.com

RIAU24.COM - Jika kamu pernah menunggak iuran BPJS Kesehatan lebih dari 3 bulan jangan panik karena semua ada jalannya.

BPJS Kesehatan diketahui memiliki program yang mereka sebut dengan Rencana Pembayaran Bertahap (REHAB) dikutip dari cnbc.com.

Menurut BPJS Kesehatan, program ini sengaja dibuat untuk memudahkan masyarakat, terutama bagi mereka yang masuk bagi peserta Pekerja Bukan Penerima Upah (PBPU) dan Bukan Pekerja (BP), yang pembayaran iuran mengalami tertunggak.

Halaman: 12Lihat Semua