Menu

Mengenal Apa Itu Bank Emas yang Sudah Diresmikan Prabowo

Azhar 28 Feb 2025, 09:40
Presiden Prabowo Subianto resmikan bank emas. Sumber: balipost.com
Presiden Prabowo Subianto resmikan bank emas. Sumber: balipost.com

Berikutnya, bank emas juga melayani seluruh usaha yang didominasi oleh logam mulia dan turunannya.

Mulai dari jual beli, peminjaman, investasi, hingga jasa aset dan pembiayaan yang berkaitan dengan logam mulia.

Bank emas juga dapat memberikan layanan keuangan dan pembiayaan kepada pelanggannya.

Aturan terkait bank emas juga telah ditetapkan oleh Otoritas Jasa Keuangan yaitu POJK Nomor 17 Tahun 2024 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Usaha Bullion.

Halaman: 12Lihat Semua