Menu

Prabowo Cek Langsung Smelter Timah Triliunan Sitaan Jaksa, Ini Faktanya...

Zuratul 7 Oct 2025, 15:08
Prabowo Cek Langsung Smelter Timah Triliunan Sitaan Jaksa, Ini Faktanya...
Prabowo Cek Langsung Smelter Timah Triliunan Sitaan Jaksa, Ini Faktanya...

"Ke depan berarti ratusan triliun itu bisa kita selamatkan untuk rakyat kita. Saya sampaikan penghargaan kepada Jaksa Agung, Panglima TNI, Bea Cukai, Bakamla, semua pihak yang telah bergerak cepat sehingga aset-aset ini bisa kita selamatkan," katanya.

4. Prabowo Pastikan Pemerintah Serius

Prabowo menegaskan pemerintah akan terus berkomitmen untuk memberantas penyelundupan hingga penambangan ilegal. Ia memastikan akan menindak segala bentuk pelanggaran hukum di sektor pertambangan demi melindungi kekayaan alam Indonesia.

"Ini bukti bahwa pemerintah serius. Kita sudah bertekad untuk membasmi penyelundupan, illegal mining, dan semua yang melanggar hukum. Kita tegakkan demi rakyat kita," ujarnya.

5. Kejagung Siap Usut Penyelundupan Logam

Prabowo pun sudah menugaskan Jaksa Agung ST Burhanuddin untuk mengoptimalkan pengusutan dugaan penyelundupan logam tanah jarang ke luar negeri. Burhanuddin pun menyatakan pihaknya siap melaksanakan perintah itu.

Halaman: 456Lihat Semua