Menu

Kesaksian Korban Penyekapan Pondok Aren: Jika Tak Ditemukan, Ntah Seperti Apa Nasib Kami

Zuratul 17 Oct 2025, 13:45
Kesaksian Korban Penyekapan Pondok Aren: Jika Tak Ditemukan, Ntah Seperti Apa Nasib Kami.
Kesaksian Korban Penyekapan Pondok Aren: Jika Tak Ditemukan, Ntah Seperti Apa Nasib Kami.

“Karena dipukul, karena dicambuki,” ujar Ajit menimpali. 

Menurut Indra, para pelaku menyiksa mereka secara bergantian dengan berbagai macam alat. 

“Ada yang pakai selang, ada yang pakai kabel, terus gantungan baju, hanger,” kata Indra. 

“Paki hanger yang kawat itu, dipukuli, dicambuk-cambuk semuanya badan yang belakang, pakai rokok gitu kan (disundut),” tambah dia. 

Dalam kesempatan ini, Nurul mengatakan, pelaku tidak mempunyai rasa kemanusiaan kepada para korban. 

“Kayak bukan manusia, bang. Saya kayak bukan manusia yang enggak dihargai, kayak hewan, saya ditendang,” ujar Nurul sambil menangis.

Sambungan berita: (***) 
Halaman: 123Lihat Semua