Menu

Risiko Kanker Payudara Bisa Dicegah Dengan Konsumsi 2 Jenis Teh ini

M. Iqbal 5 Mar 2019, 14:55
Ilustrasi teh oolong
Ilustrasi teh oolong

Dia menambahkan, teh hijau atau oolong memberikan manfaat bagi mereka yang mengonsumsinya. Beberapa diantaranya adalah menurunkan kolesterol, lemak perut, hingga kemungkinan perlindungan dari berbagai jenis kanker lainnya.

Dalam bagian kedua penelitiannya, Huang melihat statistik kesehatan di berbagai provinsi di Tiongkok. Dia juga membandingkan daerah di mana teh oolong lebih banyak meminum dengan wilayah yang lebih sedikit meminum teh tersebut.

zxc2

Ternyata, mereka yang minum teh oolong kemungkinan 25 persen lebih terlindungi dari kanker payudara. Tak hanya itu, peluang mereka meninggal akibat penyakit tersebut adalah setengah lebih aman daripada perempuan yang jarang mengonsumsi teh jenis tersebut.

Meskipun membutuhkan penelitian lebih lanjut, Huang menyatakan jika insiden dan kematian lebih rendah di daerah dengan konsumsi teh oolong yang lebih tinggi.

"Menunjukkan bahwa teh oolong memiliki potensi besar untuk sifat anti-kankernya," tuturnya.

Halaman: 12Lihat Semua