Menu

Ustad Felix Siauw Respons Soal Relokasi Ribuan Warga Demi Proyek Rempang Eco City: Kalau Kayak Gini, Radikal Gak?

Zuratul 19 Sep 2023, 09:36
Ustad Felix Siauw Respons Soal Menteri Bahlil Merelokasi Ribuan Warga Demi Proyek Rempang Eco City. (Tangkapan Layar Instagram @felix.siauw)
Ustad Felix Siauw Respons Soal Menteri Bahlil Merelokasi Ribuan Warga Demi Proyek Rempang Eco City. (Tangkapan Layar Instagram @felix.siauw)

Bahlil kemudian menyebut terkiat pengembangan Pulau Rempang pihaknya akan melakukan evaluasi setiap minggunya. 

Untuk sisi pengamanan juga akan dilakukan dengan humanis. 

Menanggapi hal ini, Ustadz Felix Siauw memberikan pendapatnya melalui postingan di akun Instagram @felix.siauw. 

Ustadz yang juga terkenal sangat peka terhadap isu politik Indonesia ini, memberikan pandangan nya terkait kasus Rempang Eco City

"Kalau kayak gini, radikal gak? ekstrim gak? kekerasan gak? Rakyat ga mau dipaksa, karena sudah janji sama orang luar. Investasi lebih penting dari hati nurani," tulis Ustad Felix Siauw.  

Ia juga menegaskan bahwa pemerintah seharusnya melindungi rakyat sebagai tujuannya bukan punya tujuan sendiri. 

Halaman: 123Lihat Semua