Nikita Mirzani Kecam Aksi Umrah Transgender Isa Zega, Pakai Ihram Wanita - Dikecam Warganet
Nikita Mirzani Kecam Aksi Umrah Transgender Isa Zega, Pakai Ihram Wanita - Dikecam Warganet.
Ia mengaku telah muak dengan sikap Isa Zega, terutama saat menyinggung anaknya.
Oleh karena itu, Nikita Mirzani tidak akan melepaskan Isa Zega kali ini dan siap menjemput sosok yang kerap disebut Mami Online itu di bandara.
Baca juga: Konstruksi Tanpa Semen: Dinding dari Tanah dan Sampah Dapat Mengubah Bentuk Bangunan Modern
"Cus pulang, yuk. Gue temuin lu nanti di bandara. Tenang, gue udah gedeg banget sama lo. Kata-katain anak gue mulu lu ya. Nah ini saatnya. Kelar hidup lo," ucap Nikita Mirzani. Ia menyampaikan bahwa Isa Zega akan tiba di Indonesia, tepatnya di terminal 3 Bandar Udara Internasional Soekarno–Hatta, pada Rabu, 20 November 2024, pukul 15.00 WIB.