Menu

Ramai Kritik Susu di Paket Menu MBG, BGN Angkat Bicara

Devi 14 Oct 2025, 09:01
Ramai Kritik Susu di Paket Menu MBG, BGN Angkat Bicara
Ramai Kritik Susu di Paket Menu MBG, BGN Angkat Bicara

Kepala Biro Hukum dan Humas BGN, Khairul Hidayati, mengatakan setiap produk MBG diwajibkan mengandung minimal 20 persen susu segar lokal.

"Susu dalam MBG bukan hanya menyehatkan anak-anak, tapi juga menghidupkan ekonomi desa. Peternak rakyat kini memiliki pasar yang stabil dan berkelanjutan," ujarnya. ***

 

Halaman: 34Lihat Semua